Buku ini adalah panduan sederhana tapi kaya manfaat, terutama untuk menciptakan hidup impian yang diliputi dengan keceriaan dan kegembiraan.
Dengan bahasa yang menyentuh, buku ini menagjak Anda untuk belajar menangis karena merindukan rahmat dan cinta kasih Allah. Sebuah tangisan spiritual yang mampu melahirkan kebahagiaan dan kesuksesa…
Supaya Anda tetap bisa menjadi pribadi terhormat dan bersahaja, pelajarilah ke-25 tips menjadi orang mulia ini. Niscaya Anda akan menemukan banyak ungkapan berharga, baik yang terkesan sepele atau …